Halaman:Comprehensive Nuclear-Test-Ban Treaty.pdf/189

Halaman ini belum diuji baca
LAMPIRAN 2 PADA PROTOKOL

Daftar Parameter Karakteristik bagi Skrening Kejadian
Standar Pusat Dana Internasional



1. Kriteria pemantauan kejadian standar Pusat Data Internasional harus berdasarkan pada parameter karakteristik kejadian standar yang ditentukan selama proses penggabungan data dari semua teknologi pemantauan di sistem pemantauan internasioanal.
Pemantauan kejadian standar harus menggunakan baik kriteria global maupun tambahan untuk mempertimbangkan variasi regional yang memungkinkan
2. Bagi kejadian yang dideteksi oleh komponen seismik sistem pemantauan Internasional parameter, inter alia, berikut ini dapat dipergunakan :
-  Lokasi Kejadian ;
-  Dalamnya kejadian ;
-  Perbandingan besarnya gelombang dipermukaan ke badan gelombang ;
-  Isi frekuensi sinyal ;