Konstitusi Amerika Serikat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Serenity (bicara | kontrib)
k typo
Serenity (bicara | kontrib)
+ definisi dari wikipedia
Baris 1:
'''Konstitusi Amerika Serikat''' adalah [[hukum]] tertinggi di [[Amerika Serikat]]. Konstitusi ini selesai dibuat pada [[17 September]] [[1787]] dan diadopsi melalui [[Konvensi Konstitusional Amerika Serikat|Konvensi Konstitusional]] di [[Philadelphia]], [[Pennsylvania]], dan kemudian akan [[ratifikasi|diratifikasi]] melalui konvensi khusus di tiap negara bagian. Dokumen ini membentuk gabungan federasi dari negara-negara berdaulat, dan [[pemerintah]] federal untuk menjalankan federasi tersebut. Konstitusi ini menggantikan ''[[Articles of Confederation]]'' dan memperjelas definisi akan negara federasi ini.
{{Info|scheme=blue|pesan=Teks tentang Konstitusi Amerika Serikat Berikut ni merefleksikan ejaan dan penggunaan asli. Tanda kurung besar '''[ ]''' menandakan bagian-bagian yang telah diubah atau dibatalkan oleh amandemen-amandemen.}}
 
Konstitusi ini mulai berlaku pada tahun [[1789]] dan menjadi model [[konstitusi]] untuk banyak [[negara]] lain. Konstitusi Amerika Serikat ini merupakan konstitusi nasional tertua yang masih dipergunakan sampai sekarang.
 
 
{{Info|scheme=blue|pesan=Teks tentang Konstitusi Amerika Serikat Berikutberikut niini merefleksikan ejaan dan penggunaan asli. Tanda kurung besar '''[ ]''' menandakan bagian-bagian yang telah diubah atau dibatalkan oleh amandemen-amandemen.}}
 
==Mukadimah==