Halaman:Cerita Rakyat Daerah Irian Jaya.pdf/59

Halaman ini tervalidasi

lepaskan anak panah kearah huro agar huro sakit dan melepaskan diri jatuh kembali ke bumi. Si ayah memanjat pohon bambu yang disambung hingga mencapai huro (bulan) lalu ia meloncat masuk ke bulan tetapi malang baginya karena huro tidak jadi turun melainkan makin meninggi ke angkasa, si lelaki yang sial itu terbawa huro dan tak kunjung kembali ke bumi.

======

43